Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

#odejourney Semeru , Puncak tertinggi Jawa.

Welcome to my blog!! Ini blog pertama yang ngebahas tentang perjalanan aku selama traveling. Walau perjalanannya udah lama banget, tapi ga ada salahnya aku untuk sharing di blog ini.  Kali ini aku bakal share perjalanan aku sama temen-temenku menuju Gunung Semeru, di Malang, Jawa Timur. Sebelumnya juga aku udah ada share untuk foto foto perjalannya di blog aku atau kalian bisa lihat  di sini . OH YA DISINI AKU BAKAL NGOMONG JUJUR SOAL PERJALANAN, MULAI DARI HARGA, SUSAHNYA APA, DAN GIMANA GIMANANYA LAH POKOKNYA HAHA. Kita berangkat di tanggal 5 July – 12 July 2014. Dalam perencanaan kita enggak menetapkan tanggal pasti untuk naik ke gunungnya. Jadi, kapan kita siapnya aja. Tanggal 5, kita berangkat dari Medan ke Jakarta naik pesawat. Waktu itu dapat tiket Rp.900.000 naik Lion Air dan berangkat malam. Sampe Jakarta kita langsung ke Bandung, dan bermalam di sana. Kenapa ke Bandung? Jadi kita rencananya, ke Malang itu naik Kereta Api dari Bandung. Ya ribet sih, tapi